DOWNLOAD LEAGUE OF LEGENDS INDONESIA Update 19 Agustus 2014
20 August 2014
4 Comments
Apa itu League of Legends?
League of Legends adalah Game Online
kompetitif yang menggabungkan kecepatan dan intensitas dari game RTS
dengan sedikit unsur RPG di dalamnya. Dua tim, masing - masing terdiri
dari beberapa Champion yang unik, bertarung untuk meraih kemenangan di
berbagai mode permainan yang tersedia. Dengan jumlah Champion yang terus
menerus bertambah, update yang berkesinambungan, dan turnamen -
turnamen yang terus berkembang, League of Legends menawarkan permainan yang tidak akan pernah membosankan.
Beradu Satu Sama Lain
Gabungkan strategi, refleks, dan kerja sama tim untuk mengalahkan lawanmu di arena pertempuran.Strategi yang Terus Berkembang
Dengan Update yang terus menerus, mode permainan baru, dan daftar Champion yang terus bertambah, satu - satunya yang akan menghalangi kemajuanmu adalah bagaimana Anda dapat beradaptasi dengan cepat.Permainan yang Imbang
Mode permainan apa pun yang kau pilih, baik melawan komputer / bot atau bertanding untuk mencapai posisi tertinggi di Rank, League of Legends akan membantu-mu untuk mencari lawan tanding yang sepantaran dan seimbang.Pertandingan yang Sehat
Bermainlah dengan sportifitas, dan Anda akan mendapatkan honor dari sesama teman bermain Anda.Rasakan eSports
Sebagai game dengan turnamen kompetitif yang paling aktif, League of Legends terus menerus dipertandingkan di seluruh dunia. Salah satu diantaranya adalah Championship Series, di mana pemain - pemain professional League of Legends mendapatkan gaji dan bertanding untuk memperebutkan hadiah bernilai jutaan Dollar.Komunitas Game Online Global Terbesar
Bergabunglah dengan komunitas Game Online terbesar di dunia: bertemu dengan teman baru, membentuk tim, dan bertanding melawan jutaan pemain lainnya dari seluruh dunia. Anda juga dapat berbagi strategi dan saran satu sama lain lewat Kaskus, Youtube, atau forum - forum lainnya.
Panduan Instalasi lewat Garena+
Jika Anda sudah memiliki Garena+ terinstall, silahkan lakukan instalasi langsung dari Garena+ Anda.
1. Tekan tombol League of Legends Indonesia untuk membuka Game Panel Anda 2. Klik tombol Install League of Legends dan ikuti petunjuk selanjutnya.
Panduan Instalasi Lewat Download
1. Klik dua kali pada file yang telah Anda Download, dan Anda akan melihat tampilan berikut:
2. Tunggu proses extract selesai diproses ke komputer kalian.
2. Tunggu proses extract selesai diproses ke komputer kalian.
Panduan Instalasi dengan DVD
1. Masukkan DVD Instalasi LoL ke DVD-ROM kalian, dan nantinya akan muncul window seperti berikut:
2. Lalu pilih Run LoLID_Install.exe.
3. Tunggu proses extract dari DVD selesai diproses ke komputer kalian.
2. Lalu pilih Run LoLID_Install.exe.
3. Tunggu proses extract dari DVD selesai diproses ke komputer kalian.
- Tunggu proses instalasi program League of Legend di komputer Anda selesai.
- Apabila proses instalasi sudah selesai, akan muncul dialog box seperti berikut ini, dan akan ada icon LoL di desktop Anda.
- Setelah menekan tombol selesai, proses instalasi LoL sudah selesai Anda lakukan.
DOWNLOAD LEAGUE OF LEGENDS INDONESIA
Terima Kasih Telah Berkunjung, Semoga Bermanfaat dan Jangan Lupa Komentar ya.....!!!!
Emang seru banget Ini Game udah gitu jarang banget bocah maen game ini karena ini juga mengandalkan otak
ReplyDeletehahahahaha udah pernah coba y ???
Deletesaya aja yg share game-nya blum pernah coba
Ada game untuk cewek gan?
ReplyDeleteSementara belum ada, kunjungi terus untuk mengetahui update artikel terbaru
DeleteTerima Kasih sudah berkunjung :D